

Tentang Kami
Dehakidz adalah tempat penitipan anak dan merupakan bagian dari Perguruan Darul Hikam, Bandung.
Dehakidz adalah daycare islami yang dapat memenuhi kebutuhan anak sebagai individu, sesuai tahapan perkembangan dalam lingkungan yang membentuk karakter taqwa.
DehaKidz - Darul Hikam Daycare and Learning Center is located at: Jl Tengku Angkasa no 33, Bandung 40132
Fasilitas
Ruang penerimaan
Ruang menyusui
ruang bermain tenang
ruang bermain aktif
ruang bermain outdoor
Kamar bayi
kamar toddler (terpisah perempuan dan laki)
kamar mandi